gbne.blogspot.com - Saat ni banyak sekali orang yg membicarakan aktivitas kantor ibu hamil. Kehamilan bukan alasan untk menghentikan aktivitas di kantor / berkarier. Apalagi bila kondisi kehamilannnya normal, diharapkan ibu hamil mampu bekerja sampai mendekati waktu persalinan. Yang penting selalu perhatikan rambu-rambunya agar kesehatan ibu hamil dan janin tetap terjaga.
Tips Umum Berikut adlh tips umum bagi ibu hamil yg berkarier :
- Informasikan kepada atasan anda mengenai kehamilan ibu semenjak awal kehamilan, terutama untk pekerjaan yg memerlukan target waktu sehingga tak membebani di saat harus cuti melahirkan.
- Informasikan kepada rekan-rekan di lingkungan kerja agar mereka bisa membantu jika ibu mengalami kesulitan.
- Ganti sepatu high heals dgn flat shoes, kitten heals, / sneakers (jika ibu adlh pekerja lapangan).
- Pada trimester pertama, sebaiknya ibu hamil orientasi lokasi toilet terdekat. Ibu hamil akan sering ke toilet / kamar a\mandi, karena kandung kemih yg tertekan dgn kantong rahim yg semakin membesar akan menyebabkan buang air kecil lebih sering. Selain itu ibu hamil mungkin akan mengalami emesis (mual / muntah dlm kehamilan).
- Kenakan pakaian yg longgar dan berbahan menyerap keringat, seperti katun, terutama jika pekerjaannya menuntut mobilitas tinggi.
Berkantor Dalam Ruangan Jika ibu hamil bekerja di kantor / dlm ruangan / di depan komputer / back office, bersyukurlah karena tergolong pekerjaan paling cocok untk wanita hamil. Tak perlu khawatir bahwa bekerja dgn komputer dpt mempengaruhi kehamilan. Sampai saat ni tak ada laporan tentang masalah kehamilan yg berhubungan dgn penggunaan komputer. Isu radiasi komputer yg disebutkan meningkatkan risiko kelainan bawaan / keguguran jg tak terbukti, karena level radiasi yg diemisikan oleh komputer lebih rendah daripada radiasi sinar matahari. Untuk menyiasati, ibu hamil dpt menggunakan filter layar agar merasa lebih aman. Bila dicermati, bahaya terbesar dari bekerja dgn komputer adlh masalah fisik, seperti nyeri punggung, kekakuan pd leher dan kaki yg bengkak karena duduk terlalu lama.
Tips Bagi Ibu Hamil Yang Bekerja Dengan Komputer Berikut adlh tips-tips yg berguna bagi ibu hamil yg bekerja dgn komputer agar merasa aman dan nyaman :
- Sering-seringlah berhenti dan istirahat dlm posisi duduk dgn berjalan ke kamar mandi / sekedar mengambil sesuatu di tempat lain. Sebaiknya istirahat kurang lebih 5 menit tiap jam-nya untk berdiri dan berjalan.
- Lakukan perenggangan untk menghindari kram otot, seperti rotasi pergelangan kaki, membungkuk, memutar kepala, dan sebagainya.
- Gunakan kursi dgn ketinggian yg dpt diatur dan memiliki sandaran yg mendukung punggung bagian bawah. Pastikan keyboard dan monitor berada pd ketinggian yg benar dan nyaman dipakai.
- Hindari posisi menyilangkan paha dlm waktu lama karena akan meningkatkan risiko varises / kaki bengkak.
Tips Bagi Ibu Hamil Yang Bekerja Dalam Ruangan Tapi Memiliki Aktivitas Fisik Tertentu Berikut adlh tips-tips yg berguna bagi ibu hamil yg bekerja dlm ruangan tapi memiliki aktivitas fisik tertentu :
- Untuk ibu hamil yg mengharuskan bekerjas sambil berdiri berjam-jam, seperti koki, perawat, polisi wanita, dan pelayan, berdiri lama saat hamil akan sedikit menyulitkan. Beberapa studi menyatakan, berdiri terlalu lama akan mengganggu aliran darah terutama pd empat bulan terakhir kehamilan, sehingga meningkatkan risiko persalinan prematur dan tekanan darah ibu hamil. Untuk itu ibu hamil dgn risiko kehamilan tinggi, yg berdiri lebih dari 4 jam tiap hari / 30 jam seminggu, disarankan untk mengajukan permohonan mutasi ke back office / computer work pd usia kehamilan 24 minggu.
- Ibu hamil dgn pekerjaan mengangkat beban, disarankan menukar pekerjaan dgn back office pd usia kehamilan 28 minggu. Seorang wanita hamil dpt mengangkat beban sekita 10-25 kg tanpa ada masalah. Asalkan, tak dilakukan terus-menerus.
- Jika pekerjaan ibu hamil berhubungan dgn bahan-bahan kimia, seperti cat, pestisida, dan obat-obatan, ibu hamil harus memproteksi dgn alat perlindungan diri, seperti masker wajah, sarung tangan dan apron, serta upayakan ruangan memiliki ventilasi yg baik.
- Jika ibu hamil bekerja di rumah sakit, sebaiknya memakai alat pelindung diri jika kontak dgn pasien, seperti masker wajah, sarung tangan, dan apron jika perlu. Jika kehamilan ibu hamil tergolong risiko tinggi, disarankan mengurangi / menghindari giliran kerja malam (night shift). Saat hamil, wanita membutuhkan istirahat yg cukup, jadi hindari kerja shift malam. Bila ibu hamil bertugas sebagai radiografer dan bekerja di bagian x-ray diagnostik, usahakan posisi ibu hamil sejauh mungkin dgn mesin x-ray saat menyala. Selain itu, gunakan apron berlapis timah yg menutupi seluruh bagian perut ibu, / berdirilah di balik tembok pelindung.
Berkantor Di Luar Ruangan
Pekerjaan tak selalu di dlm ruangan. Beberapa pekerjaan tertentu menuntut seorang ibu hamil untk lebih banyak di luar ruangan, semisal arsitek, petugas survey / pengumpul data, petugas kesehatan ketika melakukan kunjungan ke lapangan, dan lain-lain. Berikut adlh hal-hal yg harus diperhatikan oleh wanita hamil dgn jenis pekerjaan seperti itu :
- Hindari Paparan Panas Matahari Terlalu Lama. Wanita yg sedang hamil akan lebih mudah lelah dan lebih rentan terhadap heat exhaustion (kelelahan karena panas). Ini biasanya ditandai dgn kelelahan, pusing, dan denyut jantung melemah. Bila kelelahan ni berlanjut dpt menyebabkan heat stroke yg ditandai dgn sakit kepala dan pising yg berputar sampai pingsan.
- Gunakan Pakaian Yang Menyerap Keringat. Hal ni agar keringat yg diproduksi saat panas dpt terserap dgn baik oleh busana yg dikenakan dan menciptakan rasa nyaman, tak membuat ibu hamil tambah kepanasan / kegerahan.
- Gunakan Pelindung Dari Sinar Matahari Langsung. Gunakanlah topi / payung. Kedua benda ni dpt mengurangi teriknya matahari yg mengenai langsung tubuh ibu hamil. Jangan lupa gunakan tabir surya untk melindungi kulit dari sinar matahari langsung.
- Gunakan Sneakers (Sepatu Kets). Hal ni agar ibu dpt lebih nayaman dlm beraktivitas di lapangan. Dengan pemilihan sepatu yg tepat, sekaligus dpt menghindari ibu hamil untk terjatuh.
- Minumlah Minimal 8 Gelas Air Setiap Hari. Kecukupan air sangat penting dicermati oleh ibu hamil. Kekurangan cairan akan mempengaruhi kemampuan darah dlm mensirkulasikan zat-zat makanan ke janin. Bila perlu, sesekali minumlah minuman yg mengandung elektrolit.
- Tingkatkan Asupan Protein Dan Zat Besi. Hal ni untk menghindari terjadinya kelelahan akibat pekerjaan fisik di luar ruangan. Perhatikan pola makan. Pilih makanan seperti daging merah, unggas, seafood, sayuran hijau, dan sereal gandum yg kaya akan zat besi.
- Sering-seringlah Istirahat Untuk Mengatasi Kelelahan. Misalnya, dgn bersandar di tempat nyaman, luruskan kaki, matikan lampu dlm ruangan tersebut, dan pejamkan mata.
Jika anda membutuhkan informasi lebih lanjut mengenai masalah seputar ibu hamil, silahkan kunjungi situs berikut ni ... PANDUAN LENGKAP UNTUK IBU HAMIL.
source : http://stackoverflow.com, http://lintas.me, http://panduanlengkapuntukibuhamil.blogspot.com
0 Response to "Aktivitas Kantor Ibu Hamil"
Posting Komentar